PDIP: Batalkan Pembatasan BBM!
Rabu, 11 Januari 2012 – 15:16 WIB

PDIP: Batalkan Pembatasan BBM!
JAKARTA - Anggota Komisi VII DPR dari Fraksi PDI Perjuangan, Dewi Aryani menilai kebijakan pemerintah dalam pembatasan BBM terlalu dipaksakan. Aryani menuding kebijakan tersebut melanggar hak-hak dasar rakyat sekaligus menandakan pemerintah benar-benar tak memiliki nurani.
Dewi Ariyani menambahkan, imbauan pemerintah kepada bank untuk membantu pembiayaan hingga konverter kit belum tersedia, semakin menunjukkan kesewenangan dalam pembuatan kebijakan.
Baca Juga:
"Selain menyakiti dan mengabaikan hak rakyat, pemerintah juga dianggap lalai dalam melaksanakan tugas sebagai penjaga garda devisa negara," kata Dewi, di Jakarta, Rabu (11/1).
Dijelaskan, kebocoran penerimaan negara di berbagai bidang tidak pernah serius diatasi. Khusus bidang energi mulai urusan mafia energi, bocornya pajak migas dan pertambangan, royalty fee yang minim, DMO yang terbaikan, hingga debirokratisasi ESDM tidak dilakukan secara terintegrasi dan serius.
JAKARTA - Anggota Komisi VII DPR dari Fraksi PDI Perjuangan, Dewi Aryani menilai kebijakan pemerintah dalam pembatasan BBM terlalu dipaksakan. Aryani
BERITA TERKAIT
- Bank Mantap Gandeng MUF Hadirkan Program Fasilitas Pembiayaan DP 0%
- Yuk Cicil Emas di Pegadaian, Dapatkan Diskon Hingga Jutaan
- Mau Jualan Frozen Food Agar Siap Edar? Simak 6 Tip Penting dari Ninja Xpress
- Fujifilm Meluncurkan Kamera Analog Instax Mini 41, Intip Fitur dan Harganya
- BigBox AI Meningkatkan Loyalitas Pelanggan lewat Layanan Purna Jual
- Bank Aladin Syariah & PP Muhammadiyah Perkuat Sinergi Lewat Edukasi Digital