PDIP Belum Mau Deklarasikan Capres
Rabu, 03 Juli 2013 – 16:00 WIB

PDIP Belum Mau Deklarasikan Capres
JAKARTA - PDIP belum mau mendeklarasikan calon presiden mereka saat ini. Partai berlambang banteng bermoncong putih itu menilai sekarang bukan waktu yang tepat untuk deklarasi karena proses pencalegan masih berjalan. Maruarar menjeleskan partai politik harus memperhatikan aspek aspirasi publik, mekanisme, strategi dan momentum pencapresan. Karena itu PDI Perjuangan menunggu momentum yang tepat untuk mengumumkan capres. "Saat ini bukan momentum yang tepat," ucapnya.
"Belum saat yang tepat. Karena caleg masih DCS (daftar calon sementara). Komisi Pemilihan Umum belum menuntaskan persiapan pemilihan legislatif," ujar Politikus PDI Perjuangan, Hendrawan Supratikno di DPR, Jakarta, Rabu (3/7).
Sementara itu, Ketua DPP PDI Perjuangan, Maruarar Sirait mengatakan, PDI Perjuangan tidak akan terburu-buru mendeklarasikan Capres. "Saya pastikan PDIP tidak akan deklarasi dalam waktu dekat ini," ujar Maruarar.
Baca Juga:
JAKARTA - PDIP belum mau mendeklarasikan calon presiden mereka saat ini. Partai berlambang banteng bermoncong putih itu menilai sekarang bukan waktu
BERITA TERKAIT
- Saksi Nurhasan Bantah Keterlibatan Hasto dalam Perintah Rendam Ponsel Harun Masiku
- Menaker: Karyawan, Aset Besar Perusahaan
- Hasan Nasbi Batal Mundur, Legislator: Jangan Ada Lagi Sentimen Pribadi Bicara ke Publik
- Truk ODOL Memakan Banyak Korban, Legislator Mempertanyakan Kinerja Menhub
- Kapan Honorer Tak Lulus PPPK Tahap 1 Masuk Optimalisasi? Ini Bocoran BKN
- Pro Kontra Uji Coba Vaksin TBC Bill Gates di Indonesia