Pebulu tangkis Fajar Alfian Sebut Puasa Tahun ini Lebih Berat
Senin, 12 April 2021 – 22:22 WIB

Ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto saat sesi latihan jelang bulan Ramadhan 2021 di Pelatnas PBSI Cipayung, Senin. (dokumentasi PP PBSI)
Perihal jadwal latihan, pelatih kepala ganda putra Herry Iman Pierngadi mengonfirmasi bahwa tidak ada perubahan selama bulan Ramadan terkait persiapan empat turnamen yang akan diikuti skuad Pelatnas Cipayung.
Turnamen yang akan diikuti adalah India Open 2021 (11-16 Mei), Spain Masters 2021 (18-23 Mei), Malaysia Open 2021 (25-30 Mei), dan Singapore Open 2021 (1-6 Juni).(Antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Pebulu tangkis Fajar Alfian sebut puasa tahun ini lebih berat dibanding tahun lalu.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Cerita Bahagia Artis Ira Siedhranata Pulang ke Tanah Kelahiran, Tebar Kebaikan di Ramadan
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran
- Pemudik Diimbau Pulang Lebih Awal Hindari Puncak Arus Balik, Manfaatkan Diskon Tol