Pemkot Pontianak Mengusulkan 1.215 Formasi CASN 2024, Ini Perinciannya
Senin, 12 Februari 2024 – 21:45 WIB

PJ Wako Pontianak, Ani Sofian. ANTARA/HO-Prokopim PTk
“Jika PPPK guru itu usia pensiun 60 tahun, jadi, di usia 59 masih boleh mendaftar. Kalau di OPD (organisasi perangkat daerah), pensiunnya usia 58 tahun,” paparnya.
Ani berharap semua usulan dapat diterima oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB).
"Mudah-mudahan usulan dipenuhi sehingga jumlah ASN di Kota Pontianak ideal sehingga pelayanan makin maksimal," kata Ani Sofian. (antara/jpnn)
Pemkot Pontianak mengusulkan 1.215 formasi CASN 2024. Terdiri dari 528 CPNS dan 687 PPPK.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini
- CPNS & PPPK Tahap 1 Semringah, SK ASN di Tangan, Semua Honorer K2 Terakomodasi
- 1.909 PPPK & 44 CPNS Terima SK, Maulana: Bekerjalah dengan Sungguh-Sungguh
- 5 Berita Terpopuler: Info Terbaru BKN soal Tes PPPK, Ada yang Mengundurkan Diri, Ribuan Orang Menolak