Pengumuman, Beli LPG 3 Kilogram Pakai MyPertamina, Mulai Kapan?
Kamis, 15 Desember 2022 – 22:09 WIB

Beli LPG 3 Kilogram Pakai MyPertamina, Mulai Kapan?. Foto/ilustrasi: Pertamina.
"Sekarang sistemnya pakai data P3KE sekarang dan sudah diterapkan di Cipondoh, Tangerang Selatan, Semarang, dan sebagainya di lima Kabupaten/Kota," ungkapnya.
Meskipun demikian, Tutuka mengimbau langkah tersebut merupakan proses uji coba saja dengan tujuan pendataan, bukan pembatasan total sehingga masyarakat tidak perlu panik.(mcr28/jpnn)
Pemerintah akan melakukan uji coba pembelian LPG 3 kilogram menggunakan aplikasi MyPertamina.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Wenti Ayu Apsari
BERITA TERKAIT
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Pertamina Resmi Tutup Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025, Suplai BBM-LPG Lancar
- Cabut Izin Perusahaan Tambang Nikel di Morowali yang Ogah Lakukan Reklamasi
- Pertamina Energy Terminal Pastikan Jaga Keandalan Pasokan BBM dan LPG
- Mudik Nyaman Bersama Pertamina: Layanan 24 Jam, Motoris dan Fasilitas Lengkap
- Pertamina Pastikan Kelancaran Distribusi BBM, LPG hingga Avtur Selama Idulfitri 2025