Perhutani Sabet 4 Penghargaan di Digital Technology & Innovation Awards 2023

“Terima kasih atas penghargaan yang diberikan kepada Perhutani. Kami melihat ini merupakan apresiasi atas upaya Perhutani menuju Digitalisasi Perusahaan. Tentunya, kami akan terus berinovasi karena jelas digitalisasi merupakan proyek strategis yang tengah kami kerjakan di Perhutani,” ungkap Fuad.
Acara yang mengangkat tema “Prioritizing Digital Technology Transformations to Win The Global Competition in a Post-pandemic World” ini didukung oleh para pakar dan professional bidang Information and Communication Technology (ICT), Strategic Management, Finance, Banking, Insurance, Riset dan Inovasi.
Adapun tujuan dari event ini adalah untuk mendorong peningkatan bisnis perusahaan melalui pengembangan kebijakan dan implementasi ICT serta inovasi perusahaan, terutama dalam menghadapi perubahan perkembangan dunia bisnis. (dil/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Perum Perhutani berhasil memperoleh empat penghargaan pada ajang Digital Technology & Innovation Awards 2023 yang digelar di Hotel Mulia Senayan Jakarta
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Hardiknas 2025, Untar Gelar Untarian Awards untuk Dosen hingga Mahasiswa Berprestasi
- MDI Ventures lewat Amvesindo Ambil Peran dalam Peluncuran Maturation Map
- Jadi Pelopor AI, BINUS University Dorong Ekosistem Kerja Kreatif Berbasis Teknologi
- Srikandi PLN Indonesia Power Raih Anugerah Women’s Inspiration Awards 2025
- Direktur Pegadaian Dinilai Berhasil Membangun Layanan Bank Emas
- Rayakan 124 Tahun Pegadaian, SP Pegadaian Ikuti Arahan Presiden Prabowo