Persebaya Borong 3 Penghargaan Pekan ke-23 Liga 1 2018
Jumat, 05 Oktober 2018 – 15:06 WIB

Miswar Saputra. Foto: Official Persebaya
Di sisi lain, Miswar menjadi pemain muda terbaik karena beberapa kali menggagalkan peluang Mitra Kukar.
“Penjaga gawang kelahiran Lueng Putu, 19 April 1996 tampil apik di bawah mistar gawang Persebaya saat menghadapi Mitra Kukar pada pekan ke-23,” tulis Liga 1. (saf/jpc/jpnn)
Persebaya Surabaya berhasil mendapatkan tiga penghargaan berkat kemenangan atas Mitra Kukar pada pekan ke-23 Liga 1 2018.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Persija vs Persebaya di GBK Bakal Dijaga 2.898 Personel Gabungan
- Begini Siasat Pelatih Persebaya Menyambut Libur Lebaran
- Klasemen Liga 1 2024/2025 Persebaya Bungkam PSM
- PSM vs Persebaya: Juku Eja Kena Terkam Bajul Ijo
- Jadwal Persebaya vs Persib, David da Silva Bicara Memori Baik