Persegres Masih Susah Menang

Dejan di lokasi yang sama menuturkan bahwa timnya merasakan kelelahan yang cukup berat setelah dihantam Arema (0-3) di Stadion Kanjuruhan pada Sabtu (19/4). “Pemain kami kelelahan usai laga tersebut. Namun, secara keseluruhan, banyak yang harus kami perbaiki,” ungkapnya.
Pelatih yang pernah menjadi striker Persebaya itu menilai bahwa finishing touch timnya menjadi perhatian selanjutnya. “Kami sepakat penyelesaian akhir perlu diperbaiki. Konsentrasi mereka turun setelah kecapekan,” ujarnya.
Hal itu, lanjut dia, membuat para pemainnya tidak mampu memanfaatkan keunggulan jumlah pemain. Dejan juga menerangkan, dengan jumlah pemain yang lebih unggul, seharusnya permainan timnya lebih menekan. “Tempo permainan anak-anak telat naik. Itulah yang membuat kami kurang maksimal,” ucapnya. (nap/c18/ko)
GRESIK - Susah menang masih terus mengganjal Persegres di kompetisi Indonesia Super League (ISL). Saat menjamu Pelita Bandung Raya (PBR) di Stadion
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Graha Sulanjana Bersama Pemain
- Pertahankan Gelar Juara Liga 1, Persib Bandung Ukir Sejumlah Rekor Baru
- Persik vs Persebaya Imbang, Persib Juara Liga 1, Bobotoh dan Pemain Berpesta
- Persik Vs Persebaya 3-3, Persib Bandung Juara
- Resep Jitu Penampilan Mentereng Tunggal Putra Indonesia di Sudirman Cup 2025
- ETC 2025: Ramadhipa Cetak Sejarah, Veda Ega Terpaksa Dirawat