Petani Desa Linonggasai Menikmati Hasil Panen Saat Ini
Rabu, 10 Januari 2018 – 23:13 WIB

Panen padi di Sultra. Foto; Ist
Babinsa desa Linonggasai Sertu Gondong M. Afandi yang telah mendampingi program Upsus padi sawah mnyatakan bahwa keberhasilan petani dalam berusahatani karena petani cukup kompak dalam hal waktu penanaman sehingga bisa panen pada waktu yang tepat
Kepala BPTP Sultra menyatakan bahwa produksi yang dicapai petani di wilayah ini masih memungkinkan ditingkatkan melalui penggunaan benih unggul varietas baru diantaranya varietas inpari 43 yang produktivitasnya bisa mencapai 9 ton per ha. (adv/jpnn)
Petani sangat berterima kasih kepada Kementerian Pertanian yang telah memprogram peningkatan produksi padi serta stabilisasi harga panen.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- KPK Periksa Direktur PT Waruwu Yulia Lauruc Terkait Kasus Pengadaan Karet di Kementan
- Wamentan Sudaryono Kunjungi Pusat Pertanian di Belanda, Ini Tujuannya
- Kementan Kukuhkan Young Ambassador Agriculture 2025 & Duta Brigade Pangan Inspiratif
- Mentan Amran Sebut Produksi Beras Melonjak, Ini Angka Tertinggi
- Wamentan Sudaryono Optimistis Indonesia Jadi Lumbung Pangan Dunia
- Kementan Cetak Petani Muda, Indonesia Jadi Role Model Global