Potensi Haji Non Kuota Masih Ada

Arab Saudi Sesak, Tambahan Kuota Terancam Batal

Potensi Haji Non Kuota Masih Ada
Potensi Haji Non Kuota Masih Ada
"Selama masyarakat tidak dicekal, visa berkunjung ke Arab Saudi bisa mereka terbitkan," tutur SDA. Untuk itu, dia terus berkoordinasi dengan kedutaan Arab Saudi di Indonesia supaya tidak melayani pembuatan visa haji untuk calon jamaah di luar kuota resmi pemerintah.

Persoalan lain yang sedang dihadapi Kemenag adalah urusan usulan tambahan kuota haji. Ramai dikabarkan jika di Arab Saudi saat ini sedang dilakukan renovasi pemondokan besar-besaran. Sehingga pemondokan di negeri tersebut saat ini menjadi langka.

Dengan alasan ini, kerajaan Arab Saudi bakal lebih sulit memberikan tambahan kuota haji. Pemerintah Arab Saudi tidak mau menanggung akibat dari kepadatan jamaah haji. Sebelumnya pemerintah Indonesia mengusulkan tambahan kuota haji sebesar 30 ribu kursi. Pengalaman tahun lalu, usulan yang dikabulkan hanya 10 ribu kursi.

SDA sendiri hingga kemarin belum bisa memastikan tambahan kuota haji ini bakal dipenuhi atau tidak. "Intinya jika nanti diberi tambahan kuota haji, kita sudah siap," ujar dia.

LAMPUNG - Kementerian Agama (Kemenag) menghadapi dua persoalan menjelang detik-detik menjelang pemberangkatan jamaah haji 1433 H/2012 M. Persoalan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News