Pria Ini Temui Wamentan yang Diisukan Ditampar Prabowo, Lihat
Kamis, 21 September 2023 – 20:01 WIB

Wakil Koordinator Rumah Besar Relawan Prabowo 08, Haris Rusly Moti (kanan) menemui Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Harvick Hasnul Qolbi di Jakarta, Kamis (21/9/2023). ANTARA/Dokumentasi - Haris Rusly Moti
Prabowo sendiri juga sempat membantah isu tersebut dan mengatakan jarang bertemu dengan Harvick.
"Saya juga kaget. Jadi, jelas itu tidak benar, ya, tidak pernah ada rapat seperti itu," kata Prabowo di Yogyakarta, Selasa (19 September 2023).
Prabowo menjelaskan bahwa dia jarang sekali bertemu dengan Wamentan Harvick dan justru lebih sering berjumpa Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.(antara/jpnn)
Wamentan Harvick Hasnul Qolbi ditemui oleh Wakil Koordinator Rumah Besar Relawan Prabowo 08 Haris Rusly Moti soal isu ditampar Prabowo saat rapat di Istana.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Lewat Aplikasi Ini, Perjalanan Dinas Bisa Lebih Terstruktur dan Transparan
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Dukung RUU Perampasan Aset, Prabowo Sentil Koruptor: Enak Saja Sudah Nyolong...
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu