Prodi Hubungan Internasional President University Paling Diminati, Ini Keunggulannya

"Dan, program studi hubungan internasional President University bisa dikatakan selevel dengan kampus-kampus tersebut, tetapi dengan biaya yang lebih hemat, kurang dari separuhnya," jelas Sigit.
Istimewanya, lanjut Sigit, bila di tempat lain umumnya perlu empat tahun untuk menyelesaikan program studi, di President University, para mahasiswa bisa selesaikan programnya studinya dalam tiga tahun saja.
Sehingga mereka punya kesempatan lebih awal dibandingkan generasinya untuk bisa bersaing, berkompetisi di profesi-profesi yang terkait di situ.
Selain itu, berdasarkan hasil tracer study terakhir waktu tunggu untuk mahasiswa kami berkarier atau mendapatkan pekerjaan itu relatif pendek, kurang dari enam bulan.
Dari data lulusan 2024, hampir mayoritas hanya butuh waktu 0-6 bulan dengan 80 persen di antaranya sudah bekerja sebelum mereka lulus.
Mereka hanya tinggal menyelesaikan tugas akhir, tetapi sudah semacam di-booking.
"Jadi, mereka tinggal menunggu ijazah saja untuk menaikkan posisi dari magang menjadi permanent staff," ujar Sigit.
Mengenai tempat bekerja para lulusan hubungan internasional Presiden University, terangnya, bisa dilihat dari 4 sektor.
Prodi Hubungan Internasional President University paling diminati calon mahasiswa karena lulusannya enggak pakai nganggur
- 959 Unit Begawan Apartemen Milik PPRO Ludes Terjual
- Resah Lihat Kondisi Ekonomi, Mahasiswa UKI Bagikan Beras untuk Membantu Warga
- Untar Residence Hadirkan Hunian Modern dan Inklusif untuk Mahasiswa Global
- Lebih dari 900 Mahasiswa Sudah Bergabung di Cakrawala University
- Pelaku Pencurian HP Mahasiswa di Ogan Ilir Ditangkap
- Usaha Felicia Putri Diterima Kuliah di Harvard University Bisa Dicontoh