PSMS Berharap tidak WO
Rabu, 05 Juni 2013 – 06:05 WIB

PSMS Berharap tidak WO
MEDAN - Kegagalan bertolak ke Bengkulu untuk menjalani laga kontra PS Bengkulu Rabu (4/6) kemarin membuat peluang melaju ke 12 besar terancam. Apalagi jika nantinya PSMS diputuskan kalah Walk out dengan sanksi kekalahan dan pengurangan angka.
Karena itu PSMS kini tengah melobi panpel dan PT Liga Indonesia untuk memaklumi ketidakhadiran mereka agar terhindar dari sanksi tersebut.
Baca Juga:
Penentuan hukuman tersebut masih akan dibahas di komisi disiplin PSSI. Hal ini di sampaikan langsung oleh Usman selaku pengawas pertandingan PS Bengkulu vs PSMS Medan.
"Pertandingan sudah selesai digelar, PSMS Medan tidak datang, namun apa keputusannya kita tunggu dari Badan Liga Indonesia yang akan melaporkan ke Komisi Disiplin. Yang jelas kita semua sudah menandatangi laporan pertandingan hari ini ke Badan Liga Indonesia yang kemudia akan diteruskan ke Komdis," ungkapnya kemarin.
MEDAN - Kegagalan bertolak ke Bengkulu untuk menjalani laga kontra PS Bengkulu Rabu (4/6) kemarin membuat peluang melaju ke 12 besar terancam. Apalagi
BERITA TERKAIT
- Respons Manajemen Persib Soal Perubahan Jadwal Melawan Persis
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara
- Imbauan Polresta Bandung kepada Bobotoh yang Akan Merayakan Persib Juara
- Reaksi Mikel Arteta Setelah Arsenal Tersingkir dari Liga Champions
- Persib vs Barito Putera: Bojan Hodak Masih Lapar