Putu Maitri, Peraih Nilai Unas Tertinggi Nasional untuk SMA
Jelang Hari H, Belajar sejak Pukul 7 Pagi hingga 6 Sore
Senin, 23 Mei 2011 – 08:08 WIB

NILAI TERTINGGI : Ni Putu Maitri Nara Suari (kedua dari kiri) siswi SMAN 4 Denpasar peraih nilai Ujian Nasional tertinggi SMA. Foto : Kadek Mertawan/Radar Bali/JPNN
Beberapa peringkat berikutnya juga disabet murid SMA tersebut. Yakni, Putu Stephanie Apriliana Hardika dengan nilai 57,90, Ika Agustini (57,80), Made Caudy Widya Murthi (57,70), dan Ayu Dwi Handayani (57,70).
Maitri mengatakan, menjelang unas, pihak sekolah memang menggenjot murid-murid secara intensif. Diceritakan, waktu belajarnya dimulai pukul 07.00 dan berakhir pukul 18.00. Pukul 07.00–13.00 Wita adalah waktu belajar di sekolah. Selanjutnya, mulai pukul 15.00 hingga 18.00, pihak sekolah mengadakan pemantapan materi pelajaran. (yes/jpnn/c11/kum)
Prestasi yang diraih Ni Putu Maitri Nara Suari ini membanggakan Bali. Bagaimana tidak, nilai ujian nasional (unas) Maitri tertinggi se-Indonesia,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu