Queensland Sukses Luncurkan Roket Bermuatan Komersil Pertama
Rabu, 21 November 2018 – 22:00 WIB

Queensland Sukses Luncurkan Roket Bermuatan Komersil Pertama
"Dengan pasar global industri luar angkasa senilai $ AS360 miliar dengan pertumbuhan yang terus meluas, Australia secara alami akan mendapat manfaat," katanya.
Awal tahun ini, Pemerintah Queensland meluncurkan penyelidikan bagaimana negara bagian itu dapat menjadi rumah penelitian, desain dan manufaktur bagi kebutuhan ruang angkasa masa depan Australia.
Pemerintah negara bagian Queensland juga telah bertemu dengan para pemimpin dari Australian Space Agency yang baru dibentuk mengembangkan potensi negara bagian Queensland sebagai rumah bagi lembaga riset antariksa Australia tersebut di masa depan.
Simak beritanya dalam Bahasa Inggris disini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas