Rahmat Bagja Dorong Staf Sekretariat Tingkatkan Kemampuan yang Dukung Tugas Bawaslu
Kamis, 15 Agustus 2024 – 11:06 WIB

Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja saat berinteraksi dengan peserta Konsolnas Evaluasi Dukungan Administrasi dan Teknis Kesekretariatan dalam Pengawasan Penyelenggaraan Pemilu 2024 Gelombang II. Foto: Dokumentasi Humas Bawaslu
Bagja mengatakan sudah menjadi tugas staf dan sekretariat untuk membantu ketua dan anggota dalam menjalankan tugas dan fungsinya sehingga dia membuka berbagai saran untuk pelatihan ke depan.
"Silakan kemampuan apa yang perlu diperlukan oleh kepala seketariat dan kasubbag, sampaikan kepada kami. Diklat apa yang ingin dilakukan, sampaikan juga. Silakan teman-teman tingkatkan kemampuan sebagai penyelenggara pemilu," tandasnya. (mrk/jpnn)
Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja menilai peningkatan kemampuan para staf akan sangat berguna untuk menunjang kerja dan fungsi Bawaslu
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Politik Uang PSU Pilkada Serang, Gakkumdu Sita Duit Sebanyak Ini
- Bawaslu Temukan Logistik PSU Masih Belum Lengkap di Serang
- Dugaan Kecurangan, Tiga Kepala Desa Kabupaten Banggai Dilaporkan ke Bawaslu