Rakhano Bikin Baper Lewat Lagu Berteman Saja Dulu

"Rasanya, aku bisa membayangkan waktu lagu ini dipakai di video-video galau yang dibuat orang-orang. Saat menyanyikannya juga, aku tidak butuh banyak latihan karena sudah langsung terasa feel-nya dan nadanya pun sesuai dengan tipe suarak," bebernnya.
Peluncuran lagu Berteman Saja Dulu menjadi momen spesial bagi Rakhano.
Sebab, dia baru saja merayakan ulang tahun ke-21 pada 11 Februari 2024 lalu.
"Tentunya, aku senang bisa merayakan hari lahirku dengan mengeluarkan single baru sehingga ini jadi momen yang sangat istimewa. Semoga ini menandakan sesuatu yang positif untuk karyaku ini dan juga karier musikku di masa depan," tambah Rakhano.
Lagu Berteman Saja Dulu dari Rakhano dirilis oleh Sony Music Entertainment Indonesia dan sudah bisa dinikmati di berbagai platform musik digital. (ded/jpnn)
Penyanyi muda berbakat Rakhano akhirnya melepas singel keduanya yang berjudul Berteman Saja Dulu.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
- Reaksi Aruma Saat Wajahnya Terpampang di Billboard Raksasa
- Clara Riva Mengubah Curhat Jadi Lagu yang Menyentuh Hati
- Pengalaman Buruk Saat Pacaran, Prinsa Mandagie Sampai Trauma
- Seru Banget, Raissa Ramadhani Buat Sesi Curhat Bersama Penggemar
- Aziz Hedra Hingga Jesenn Ungkap Keseruan Tampil dalam Showcase Jaz
- Jaz Bahagia Sekaligus Emosional di Showcase Perjalanan Pesan Cinta