Real Madrid Gasak Sevilla, Karim Benzema dan Vinicius Masuk Buku Rekor
Senin, 29 November 2021 – 08:06 WIB

Winger Real Madrid, Vinicius Junior melakukan selebrasi setelah membobol gawang Sevilla. Foto: (REUTERS)
3. Sejak takluk 1-2 kontra Espanyol pada Oktober lalu, Madrid melalui sembilan laga berikutnya tanpa tersentuh kekalahan. Skuad asuhan Carlo Ancelotti mendulang delapan kemenangan dan sekali seri.(mcr15/jpnn)
Berbagai catatan gila ditorehkan Real Madrid kala menggasak Sevilla dalam laga lanjutan La Liga. Karim Benzema dan Vinicius Junior catatkan rekor tersendiri.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Real Valladolid vs Barcelona: Blaugrana Menang, Makin Kukuh di Puncak Klasemen La Liga
- Barong Bola
- Pertandingan Sepakbola Duta Besar dan Jurnalis Perkuat Diplomasi Olahraga
- Carlo Ancelotti Dikabarkan Bakal Tinggalkan Real Madrid, Siap Melatih Timnas Brasil
- Copa Del Rey: Real Madrid Gagal Merusak Mimpi Quadruple Barcelona