Real Madrid Tembus 16 Besar Liga Champions? Ini Kata Ancelotti
Kamis, 28 November 2024 – 09:08 WIB

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti menyaksikan pasukannya bertarung di Anfield. Foto: Oli Scarff/AFP
Sang striker asal Prancis itu juga belum menunjukkan performa terbaiknya musim ini. Namun, Ancelotti yakin Mbappe akan segera menunjukkan performa terbaiknya.
"Tidak banyak yang perlu kami lakukan. Dia bekerja keras dan sedang beradaptasi. Meski hasilnya belum sesuai harapan, kami harus bersabar karena dia adalah pemain luar biasa," kata Ancelotti. (antara/jpnn)
Klasemen Liga Championsflashscore
Real Madrid berada di urutan ke-24 dari 36 kontestan Liga Champions. Cek klasemen di sini.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- Inzaghi Puji Lamine Yamal: Talenta yang Hanya Muncul Setiap 50 Tahun
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditahan Imbang Inter Milan di Semifinal Liga Champions
- Barcelona Vs Inter 3-3: Pemain Seperti Ini Lahir Setiap 50 Tahun
- Barcelona vs Inter Milan: Blaugrana Masih Dibayangi Trauma 15 Tahun Lalu
- Barcelona vs Inter Milan, Inzaghi: Kami Bersemangat Melawan Tim Terkuat