Review Film Losmen Melati, Penginapan Terkutuk yang Membuat Tamu Tak Bisa Keluar Lagi

Tidak hanya itu, beberapa transisi antar adegan juga terlihat tidak rapi, sehingga membuat penonton bingung dengan timeline yang ada.
Konflik dan latar cerita di balik Losmen Melati itu juga kurang digambarkan dengan detail.
Ending cerita dari Losmen Melati juga terasa menggantung, meski dikabarkan akan ada sekuel dari film tersebut.
Meski begitu, sejumlah aspek dari film Losmen Melati juga patut diapresiasi.
Seperti, properti yang ada dalam film terlihat pas dengan konsep losmen tersebut.
Mulai dari mobil, desain interior, pajangan, hingga objek lainnya yang tampak antik cukup membawa penonton ke latar waktu film.
Penampilan Alexandra Gottardo sebagai Madam Melati juga layak diacungi jempol.
Adapun film Losmen Melati dibintangi oleh Alexandra Gottardo, Dwi Sasono, Kiki Narendra, Samuel Panjaitan, hingga Fandy Christian. (mcr7/jpnn)
Ide cerita film Losmen Melati sebenarnya cukup menarik untuk perfilman Indonesia.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Firda Junita
- Bintangi Film Tenung, Aisyah Aqilah Bagikan Cerita Soal Perannya
- Kisah Menyeramkan di Balik Penjagal Iblis: Dosa Turunan
- 7 Juta Penonton, Jumbo Masuk 3 Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
- Raih 5 Juta Penonton, Jumbo Masuk Daftar 10 Film Indonesia Terlaris
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Terikat Jalan Setan, Ketika Dunia Gaib Menembus Peradaban Modern