RS Medistra Sukses Menjalankan Operasi Pertama di Indonesia dengan Velys Robotic
Minggu, 11 Agustus 2024 – 11:07 WIB

Spesialis Orthopedi & Traumatologi Rumah Sakit Medistra Prof. (HCUA) Nicolaas C. Budhiparama, MD, PhD (LUMC,NL), PhD (UGM, ID), Sp.OT(K), FICS mengumumkan peluncuran alat bedah tercanggih, yaitu VELYS-Robotic Assisted Solution yang diresmikan pada 9 Juli 2024. Foto: Humas RS Medistra
“Pilihlah olahraga yang sesuai dengan umur dan kemampuan fisik. Selain itu, pola makan yang sehat dan seimbang juga sangat penting. Kita bisa mulai dengan mengkonsumsi banyak buah dan sayuran serta mengurangi makanan yang tinggi lemak dan gula,” ujar Minati.
RS Medistra terus berkomitmen untuk meningkatkan standar pelayanan kesehatan di Indonesia dengan mengadopsi teknologi medis terbaru dan visioner.
Velys Robotic adalah langkah maju dalam mewujudkan visi tersebut, dengan memberikan harapan baru untuk pasien di setiap kalangan untuk mendapatkan perawatan terbaik dengan hasil yang optimal.(fri/jpnn)
RS Medistra dengan bangga mengumumkan peluncuran alat bedah tercanggih, yaitu VELYS-Robotic Assisted Solution yang diresmikan pada 9 Juli 2024.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Otoritas Gaza Tuduh Israel Tangkap 360 Tenaga Kesehatan
- Waduh, 2 Jarum Utuh Tertinggal di Tubuh Gladys Pascaoperasi di MRCCC Siloam Semanggi
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- Gubernur Herman Deru Dorong Pembangunan Infrastruktur Daerah yang Berdampak Luas
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- Solikhati Lega, JKN Tanggung Semua Biaya Operasi Patah Tulang Anaknya