Rudiger Akui Mentalitas Roma Bermasalah
Senin, 11 Januari 2016 – 01:03 WIB

Antonio Rudiger. Foto: EPA
jpnn.com - ITALIA - Pencetak gol Roma ke gawang Milan Antonio Rudiger mengaku timnya memiliki masalah mentalitas sepenjang pertandingan.
Rudiger mencetak gol di menit keempat. Namun Roma tak bisa mempertahankan kedudukan sehingga pertandingan harus berakhir 1-1.
"Kami tidak menang dan itu tidak baik. Ini suatu masalah mentalitas dan kami harus memberikan 100 persen," kata Rudiger seperti dilansir dari laman Football Italia.
Baca Juga:
"Saya tidak bermain sendiridan dan saya tak bisa mengungkapkan mengapa hal ini terjadi. Saya minta maaf, saya tak bisa menjelaskannya.”(ray/jpnn)
ITALIA - Pencetak gol Roma ke gawang Milan Antonio Rudiger mengaku timnya memiliki masalah mentalitas sepenjang pertandingan. Rudiger mencetak gol
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bawa Popsivo Polwan Tembus Final Proliga 2025, Yolla Yuliana Masuk Buku Sejarah
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi