Rumah Tani Bantu Ribuan Petani Lebih Maju

"Kami ingin mengubah lanskap pertanian Indonesia menjadi lebih sejahtera dan berkelanjutan dibandingkan sebelumnya," ungkapnya.
Bahtiar menyebut pada akhirnya, Rumah Tani bukan sekedar perusahaan; ini adalah bukti kekuatan abadi persahabatan dan dampak luar biasa yang bisa dimiliki oleh dua teman masa kecil ketika mereka berbagi mimpi dan bekerja tanpa lelah untuk mewujudkannya.
Saat ini rumah tani melayani petani secara penuh mulai dari permodalan , pendampingan dan akses pasar yang tersebar di Jawa dan Bali.
"Karena mengurus petani tidak bisa setengah-setengah ini harus tuntas," ucapnya.
Bahtiar menjelaskan bahwa saat ini perusahaannya telah berhasil membantu ribuan masyarakat di berbagai daerah.
Mulai dari permodalan hingga penjualan hasil taninya.
"Kami di Rumah Tani sudah melayani petani secara penuh mulai dari permodalan , pendampingan dan akses pasar karena mengurus petani tidak bisa setengah-setengah ini harus tuntas," ujar Bahtiar.(mcr10/jpnn)
Rumah Tani menerima penghargaan atas komitmennya terhadap keberlanjutan para petani di seluruh Indonesia
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Stok Bulog Selama 4 Bulan Capai 3,5 Juta Ton, Terbesar Sejak Indonesia Merdeka
- Gegara Rekor Inflasi Rendah, Pemerintah Klaim Swasembasa Pangan Bakal Sukses
- Promosikan Hasil Riset GRS BPDP, AII: Bisa Dihilirisasi Petani dan UMKM
- Kolaborasi BULOG-Pupuk Indonesia Saat Panen Raya, Petani Langsung Beli Pupuk Sesuai HET
- Asuransi Jasindo Beri Perlindungan Kepada 4,5 Juta Petani & Salurkan Klaim Rp386 Miliar
- HKTI dan PKTHMTB Bersiap Menanam Sorgum Seluas 100 Hektare