SAMA Jembatani Kolaborasi Industri Marketing di Asia

Dengan sinergi dan kolaborasi, menggabungkan sumber daya dan keahlian, meningkatkan daya saing, dan memperluas pasar.
"Ini langkah berani dalam menghadapi tantangan industri yang kompleks,” ujarnya.
Pihaknya juga mengajak seluruh pemangku kepentingan untuk bergabung membangun masa depan industri marketing lebih cerah.
“Melalui kolaborasi yang erat, kami berkomitmen menciptakan standar baru dalam industri marketing dan memperkuat posisi Asia di panggung global,” tambahnya.
Pihaknya juga mengungkapkan rencana ekspansi dimulai dari Singapura, Bangkok, dan Jakarta sebagai destinasi pertama. Menyusul kemudian Vietnam, Filipina, Kamboja, dan lainnya.
"Tujuan kami jelas, yakni menjadi aliansi yang dikenal dan disegani di seluruh wilayah APAC," sebutnya. (esy/jpnn)
SAMA menjadi jembatan kolaborasi industri marketing di Asia dalam menghadapi perkembangan teknologi dan situasi global
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
- IP Talks Road to Alcor Fest 2025: Membongkar Strategi IP Event di Era Persaingan
- Layanan CRM OCA Bantu UMKM Lebih Dekat dengan Pelanggan
- Targetkan Pasar Lebih Luas, CNI Terapkan Mixed Marketing Concept
- Harimau Lapar
- Relawan Incorporated Mulai Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat di NTT
- Salesforce Meluncurkan Layanan Agen AI Paling Unggul