Sambut Era Baru Dari Hiburan, Arka Entertainment Hadirkan Revolusi Teknologi Drone
Sabtu, 22 Maret 2025 – 16:23 WIB

Arka Entertaiment bersama PT Aero Inovasi Media (AIM), mahakaX, serta Ubiklan melakukan pres conference di kawasan Jakarta Barat. Foto: Dedi Sofian
Pertunjukan ini menampilkan ribuan drone yang dikoreografikan dengan presisi tinggi, menciptakan formasi cahaya yang memukau dan menyajikan pengalaman visual yang luar biasa bagi ribuan pengunjung yang memadati kawasan Ancol.
Kesuksesan ini semakin memperkuat posisi Arka Entertainment sebagai pemimpin dalam industri media digital berbasis drone di Indonesia.
Oleh karena itu, Arka Entertainment membuka peluang kolaborasi dalam pemanfaatan teknologi drone untuk mendukung strategi pemasaran yang lebih efisien dan inovatif. (ddy/jpnn)
Arka Entertainment menawarkan solusi canggih melalui pertunjukan drone yang spektakuler dan memukau.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi
- Dukung Industri Kreatif, Bank Saqu & IdeaFriends Buka Solopreneur Academy 2025
- Jakarta Beat Society 2025 Sedot Animo Ribuan Pengunjung
- UMKM Perempuan Binaan Pertamina Dara Baro Buktikan Limbah Sisa Kain Mampu Mendunia
- Pertama di Indonesia, Pertamina NRE Manfaatkan AI untuk Memastikan Keandalan PLTS
- Menbud Fadli Zon Ajak Qatar Perkuat Kolaborasi Industri Budaya dan Ekonomi