'Saya Salah Bila Tak Beli Damkar'
Jumat, 24 Juli 2009 – 13:48 WIB

MARDIYANTO. Mendagri Mardiyanto mengaku mengambil kebijakan pembelian Damkar karena ada Kabupaten di wilayahnya yang membutuhkan. Ia merasa bersalah, jika tidak membeli damkar itu. Foto : dok. jp
Mengenai proses pengadaannya sendiri, dia tegaskan, tidak ada prosedur yang dilanggar. Prosesnya lewat tender lalu ada perusahaan yang ditetapkan. “Dalam suasana sekarang ini saya yakin bahwa saya telah melakukan sesuai prosedur. Saya juga ingin menberikan gambaran yang jernih dan mengikuti proses hukum harus ditegakkan, saya back up KPK dan saya tidak pernah mengecilkan arti KPK,” paparnya.
Baca Juga:
Karena yakin tidak bersalah itulah, Mardiyanto mengaku tidak berupaya menghindar dari wartawan saat tiba dan keluar dari gedung KPK. “Setiap KPK undang saya, saya selalu datang. Dan saya selalu lewat pintu depan dan keluar dari pintu depan karena saya tidak pernah merasa (menyalahi prosedur, red). Kalau mendagri dipandang macam-macam, silahkan saja,” urainya. (sam/JPNN)
JAKARTA – Mendagri Mardiyanto membeberkan lagi mengenai pengadaan mobil pemadam kebakaran (damkar) di Jawa Tengah (Jateng), yang dilakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kepala BKN: Pelamar CPNS & PPPK 2024 yang Mundur Tidak Disanksi, Cermati Ketentuannya
- Prabowo dan Bill Gates Bahas Isu Keuangan dan Kesehatan
- Prakiraan Cuaca Hari Ini, Mayoritas Wilayah Indonesia Diguyur Hujan
- Presiden Prabowo Terima Kunjungan Bill Gates di Istana Pagi Ini
- 5 Berita Terpopuler: Fakta Baru Terungkap, Lokasi Tes PPPK Tahap Dua Langsung Didatangi Pak Ali
- Jumlah Honorer Database BKN Ikut PPPK Tahap 2 Banyak Banget, Ini Datanya