Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar

Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
Proses evakuasi mayat pria tanpa identitas yang ditemukan di Tibun Kampar. Foto:Polres Kampar.

Mayat kemudian dievakuasi dan dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Pekanbaru untuk dilakukan otopsi dan upaya identifikasi lebih lanjut.

Hingga saat ini, belum ada warga yang mengenali korban. Tak ada laporan orang hilang dari desa tersebut, sehingga polisi menduga korban kemungkinan berasal dari luar daerah dan sedang berada di lokasi untuk memancing.

"Kami mengimbau masyarakat yang merasa kehilangan anggota keluarga agar segera melapor ke kepolisian guna membantu proses identifikasi korban,” tuturnya.(mcr36/jpnn)

Penemuan sesosok mayat pria tanpa identitas di aliran Sungai Tibun, Desa Koto Tibun, Kecamatan Kampar, Kabupaten Kampar, menggemparkan warga.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Rizki Ganda Marito

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News