Shin Tae Yong Puji Penggawa Timnas Indonesia U-19, Begini Katanya
Minggu, 27 Maret 2022 – 22:58 WIB

Dokumentasi:Pesepak bola Timnas U-19 berlatih di Stadion Madya, Kompleks Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Selasa (17/11/2020). ANTARA FOTO/Galih Pradipta/aww.
Pada babak ketiga, Indonesia sempat kebobolan sehingga skor jadi sama kuat 1-1.
Namun, sebelum laga usai, Ronaldo Joybera Kwateh mencatatkan namanya di papan skor sehingga membawa Indonesia U-19 menang 2-1 atas Daegu University. (dkk/jpnn)
Manajer Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong memuji performa Indonesia U-19 setelah menang 2-1 lawan Daegu University
Redaktur : Natalia
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Ganda Campuran Masih Kurang Memuaskan, PBSI Coba Formula Rinov/Gloria Lawan Denmark
- Gasak India di Laga Kedua Sudirman Cup 2025, Indonesia Tembus Perempat Final
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara