Simak Peringatan Serius dari Polda Metro Jaya soal Puncak Arus Balik

Simak Peringatan Serius dari Polda Metro Jaya soal Puncak Arus Balik
Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Polisi Sambodo Purnomo Yogo mengatakan kemacetan pada puncak arus balik Lebaran 2022. Foto: Ricardo/JPNN

Ditlantas Polda Metro Jaya memperkirakan sekitar 269.644 kendaraan yang akan masuk Jakarta pada puncak arus balik.

Pada puncak arus balik tersebut sekitar 174 ribu kendaraan diperkirakan akan datang dari arah timur, yakni dari Jawa Tengah dan Jawa Barat.

PT Jasa Marga selaku pengelola jalan tol mencatat sebanyak 195.453 kendaraan kembali ke wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang dan Bekasi (Jabotabek) pada H+1 atau Rabu (4/5). (antara/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Polisi Sambodo Purnomo Yogo mengatakan kemacetan pada puncak arus balik Lebaran 2022


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News