Tekad Raih Poin Penuh
Senin, 21 Januari 2013 – 08:31 WIB

Tekad Raih Poin Penuh
BANDUNG- Persib Bandung bertekad meraih poin penuh di dua laga tandang kontra Persiram Raja Ampat (31/1) dan Persidafon Dafonsoro (4/2) mendatang. Bahkan, lebih dari sepekan sebelum jadwal pertandingan Djanur sudah melontarkan rasa optimistisnya kalau anak asuhnya bakal mampu bermain habisan-habisan untuk mengejar target yang telah diusung. Djanur optimistis karena merasa berbagai persiapan sudah dilakukannya.
Pelatih Kepala Persib Bandung, Djajang Nurjaman tak mau lagi rekor buruk ‘Maung Bandung’ yang sering kalah atau cuma sanggup meraih hasil seri di markas lawan-lawannya kembali terulang.
Baca Juga:
Maka, Djanur-sapaan karibnya- bakal mengerahkan segala upaya guna mengejar target membawa pulang poin penuh itu.
Baca Juga:
BANDUNG- Persib Bandung bertekad meraih poin penuh di dua laga tandang kontra Persiram Raja Ampat (31/1) dan Persidafon Dafonsoro (4/2) mendatang.
BERITA TERKAIT
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026
- Membanggakan, Petarung BFC Dede Dina Rebut Sabuk One Pride Women Strawweight
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Lewandowski akan Mulai dari Bangku Cadangan
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi