Terduga Teroris Jarang Keluar Rumah
Sabtu, 27 Oktober 2012 – 16:15 WIB

Terduga Teroris Jarang Keluar Rumah
JAKARTA--Warga sekitar rumah terduga teroris di Kemanggisan Palmerah, Jakarta Barat mengungkapkan dua kakak beradik yang ditangkap, Herman Setiono (20) dan David Ashari(18) sangat jarang bersosialisasi dengan sekelilingnya. Berbeda dengan adiknya David. Meski jarang bersosialisasi, ia sangat rajin ke mushola dekat rumahnya. Ia terlihat sering bersama Yanto, rekannya yang juga ikut diamankan Densus 88 Antiteror. "Setiap hari sering ngumpul sama si Yanto itu. Tapi kagak tahu juga ngapain aja," ujar tetangga David dan Herman.
Menurut seorang warga yang tak mau disebutkan identitasnya, Herman adalah seorang pengangguran. Ia jarang, keluar rumah. Tak ada yang tahu, apa yang ia di dalam rumah berukuran kecil tersebut.
Baca Juga:
"Kadang-kadang sih keluar. Ketemu, gitu-gitu aja. Saya kenal sama ibunya aja," ujar warga tersebut di dekat rumah keduanya, Sabtu (27/10).
Baca Juga:
JAKARTA--Warga sekitar rumah terduga teroris di Kemanggisan Palmerah, Jakarta Barat mengungkapkan dua kakak beradik yang ditangkap, Herman Setiono
BERITA TERKAIT
- RUU Polri Belum Masuk Prolegnas, RUU KUHAP Justru di Depan Mata
- Anggota Panja DPR Dukung Usulan Forkopi, Ini Isinya
- Dirut Telkom Sowan ke Gubernur Pramono Anung, Pengamat Merespons
- Unit Intel Kodim Tangkap 3 Penjual Narkoba di Bima, Bravo TNI
- SGU & UNHAN Berkolaborasi Gelar Seminar Bela Negara
- Pemerintah Beri Bantuan Rp 3 Juta untuk Guru, Honorer Dapat Insentif Langsung ke Rekening