Terima Kasih Cinta, Perjuangan Eva Melawan Penyakit Lupus

Terima Kasih Cinta, Perjuangan Eva Melawan Penyakit Lupus
Para pemain film Terima Kasih Cinta. Foto: Istimewa

Sementara itu, Gary Iskak yang memerankan tokoh Badarudin, ayah dari Eva sempat terbawa suasana saat syuting. "Pokoknya sedih dan sedih waktu syuting. Sekali lagi, saya terharu dan sedih, karena perjuangan Eva sedemikian rupa, tapi takdir berkata lain," kata Gary.

Selain Putri Marino dan Gary Iskak, film ini juga dibintangi Achmad Megantara, Unique Priscilla, Okan Cornelius, Harry De Pretes dan Mesyarah Oemri.(mg7/jpnn)


Setelah sempat tertunda dua tahun, film Terima Kasih Cinta besutan Tema Patrosza akhirnya tayang di bioskop Indonesia mulai hari ini, Kamis (17/1).


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News