Terpuruk, Alex Marquez Mengaku Sempat Pengin Keluar dari MotoGP
Sabtu, 03 Juni 2023 – 16:35 WIB

Pembalap Gresini Racing, Alex Marquez. Foto: gresiniracingcom
Alex memuji Ducati setinggi langit setelah memiliki sejumlah catatan impresif pada musim MotoGP 2023.
Alex Marquez mengaku mendapatkan banyak energi positif selama di Gresini.
"Di Ducati mereka mendengarkan semua pembalap bukan hanya orang-orang di tim pabrikan," ungkap Alex Marquez.
“Mereka terbuka untuk pendapat semua orang dan untuk pengemudi yang merasa nyaman. Mereka mendengarkan, membantu memecahkan masalah Anda dan Anda dianggap dan dihargai. Saya sangat suka itu." (speedweek/jpnn)
Pembalap Gresini Racing Alex Marquez menceritakan dahulu dirinya pernah hampir menyerah di MotoGP.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Kesuksesan Alex Marquez di MotoGP Spanyol Bikin Federal Oil Tersenyum
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap
- Hasil MotoGP Spanyol Mengharukan, 5 Pembalap Jadi Korban