Tersangka Sindikat Penipuan CPNS Masih Terima Gaji
Sabtu, 22 Agustus 2015 – 02:39 WIB

Tersangka Sindikat Penipuan CPNS Masih Terima Gaji
Sebelumnya, Polda Jabar menangkap delapan tersangka anggota sindikat penipuan calon pegawai negeri sipil di Jawa Barat. Korban sindikat tersebut berjumlah 458 orang di wilayah Jawa Barat.
Para tersangka di antaranya AS (50), AA (48) dan HH (55) yang ketiganya bestatus PNS dan tersangka lainnya adalah DS (43) MS (54), DK (38), JN dan DM.
Mereka diduga menjalankan aksi penipuannya sejak 2010 dan baru pada Juli 2015 behasil terungkap setelah para korbannya melapor kepada polisi.
Para korban merupakan pegawai honorer dan warga umum yang membayar puluhan juta sampai ratusan juta rupiah. (rul/sam/jpnn)
GARUT - HH (55), salah satu tersangka anggota komplotan penipuan CPNS, masih tercatat sebagai PNS yang bertugas sebagai guru di SDN V Sukagalih,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Beraksi Belasan Kali, Pelaku Pemalakan di Minimarket Palembang Ditangkap
- Ponpes Mambaul Maarif Buka Beasiswa Santri dan Mahasantri
- Viral Video Jenazah Digotong di Kampar, Warga Mengeluh Soal Ambulans
- Gubernur Jateng Akan Kuliahkan 100 Mahasiswa ke Korea Selatan