Terserang Kanker, Aldi Taher Mundur dari Dunia Hiburan
Sabtu, 29 Oktober 2016 – 11:44 WIB

Aldi Taher (kanan). Foto Instagram
Dari pertemuan itu dia mendapat banyak pengalaman, di antaranya kiat-kiat agar kanker yang bersarang di tubuhnya cepat menghilang.
“Awalnya nggak mau kemo, tapi banyak berdiskusi saya harus berobat. Saya disuruh lihat istri dan anak, supaya semangat untuk sembuh,” ujar Aldi Taher.
Selain itu, Aldi Taher kini harus fokus melakukan pengobatan dan menghentikan kegiatannya di dunia entertainment sementara waktu.
(rif/jpg)
JPNN.com JAKARTA - Nama Aldi Taher dipastikan tidak lagi menghiasi dunia hiburan Indonesia. Artis berusia 33 tahun itu divonis mengidap kanker getah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Senangnya Ivan Gunawan Dapat Tugas Buat Baju Kerja Raffi Ahmad
- Bagaimana Nasib Seringai Setelah Kepergian Ricky Siahaan?
- Babak Baru Polemik Baim Wong dengan Paula Verhoeven
- Derita Fachri Albar, Dari Perceraian Hingga Kasus Narkoba
- 3 Berita Artis Terheboh: Fachri Albar Ternyata Sudah Bercerai, Ariel NOAH: Mohon Doanya
- Paula Verhoeven Bongkar soal Dugaan KDRT Fisik dan Psikis oleh Baim Wong