Tidak Baik untuk Ginjal, Ini 3 Bahaya Konsumsi Tomat Berlebihan
Selasa, 09 Maret 2021 – 05:52 WIB

Tomat. Foto : Ricardo/JPNN.com
Selain itu, tomat juga bisa memicu kembung. Berdasarkan hasil penelitian, tomat merupakan salah satu alergen yang bisa menyebabkan masalah usus.
3. Masalah Ginjal
Seseorang yang memiliki masalah dengan ginjal harus membatasi makan tomat.
Dalam laporan yang diterbitkan oleh Departemen Kesehatan dan Layanan Kemanusiaan Amerika Serikat, kandungan potasium dan mineral yang ada di dalam tomat bisa membahayakan ginjal.
Tomat yang dijadikan saus juga berbahaya. Sebab, di dalamnya terdapat oksalat.(genpi/jpnn)
Ada beberapa efek samping berbahaya tomat yang perlu Anda ketahui seperti misalnya bisa menyebabkan masalah ginjal.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 7 Bahaya Air Rebusan Daun Sirsak untuk Rematik yang Wajib Anda Waspadai
- 4 Khasiat Air Rebusan Daun Salam, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- Manfaat Ajaib Daun Sukun untuk Mengatasi Ginjal Bocor
- 6 Perbedaan Penggunaan Herbal untuk Infeksi Ginjal dan Batu Ginjal
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes