Tinjau Vaksinasi bagi Seniman dan Budayawan, Jokowi Sampaikan Doa
Senin, 19 April 2021 – 12:50 WIB

Ilustrasi, vaksin Covid-19. Foto: Ricardo/JPNN.com
Turut hadir dalam acara peninjauan vaksinasi tersebut antara lain Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim, serta Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Sedangkan para seniman dan budayawan yang terlihat hadir berpartisipasi di antaranya Cak Lontong (komedian), Bimbim Slank (musisi), Widi Mulia Sunarya (musisi), Ayu Utami (penulis), Polo Srimulat (komedian), Hanafi (perupa), Edo Kondologit (musisi), Hartarti (koreografer), Nicholas Saputra (aktor), dan lain sebagainya. (tan/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Presiden Jokowi meninjau pelaksanaan vaksinasi bagi para budayawan dan seniman. Ada Cak Lontong hingga Nicholas Saputra.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Cak Lontong Jadi Komisaris Ancol, Pramono Anung Beri Penjelasan
- 3 Berita Artis Terheboh: Film Turang kembali Diputar, Artis JF Diperiksa
- Selamat, Cak Lontong Resmi Diangkat Jadi Komisaris Ancol
- Koordinator Gerakan Indonesia Cerah Tanggapi Kelompok yang Kerap Sudutkan Jokowi
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana