Usai Curhat ke istri, Ditemukan Tewas di Pohon Rambutan
Minggu, 22 November 2015 – 01:27 WIB

Foto ilustrasi.dok.JPNN
Menurut Kapolsek Sumbang AKP Supaat, tidak ada tanda-tanda penganiayaan pada tubuh korban. "Saat ditemukan korban tergantung setinggi 3,5 meter dari tanah. Dari pemeriksaan tidak ada tanda penganiayaan, jadi ini murni bunuh diri. Sementara motifnya menurut istrinya diduga karena tidak tahan dengan penyakit yang dideritanya," jelasnya. (ali/sam/jpnn)
SUMBANG - Lisun Sunarso (71), warga Desa Sumbang Kecamatan Sumbang, Banyumas, ditemukan dalam kondisi menggantung di sebuah pohon rambutan, kemarin.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cari 2 Korban Kapal Feri Tenggelam, Tim SAR Kerahkan Teknologi Bawah Air
- Berawal dari Tangis Anak Kecil, Warga Koja Heboh pada Senin Malam
- Prostitusi di Aceh: Mbak ISK Sudah di Kamar, yang Pesan Ternyata Polisi
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan
- Gen Z di Jateng Disebut Jadi Agen Perubahan Transisi Energi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka