Usul, Ijazah Sarjana jadi Agunan Kredit Rp 120 Juta

Usul, Ijazah Sarjana jadi Agunan Kredit Rp 120 Juta
Ilustrasi.dok.Jawa Pos

Menurut dia, kondisi itu merupakan warisan krisis 1998. Seharusnya mulai sekarang, regulasi tersebut diubah karena bank harus menjadi penumbuh wirausaha.

"Indonesia membutuhkan pengusaha-pengusaha baru. Apalagi, kita akan menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Salah satu strategi untuk menguasai market adalah memperbanyak pengusaha," jelasnya. (wir/c7/tia)

 


JAKARTA - Pemerintah diminta serius mendorong anak muda terjun ke dunia wirausaha sehingga mengurangi tingkat pengangguran. Caranya? Himpunan Pengusaha


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News