Wenger Yakin Arsenal Masih Punya Peluang
Rabu, 20 Februari 2013 – 10:47 WIB

Wenger Yakin Arsenal Masih Punya Peluang
Baca Juga:
"Ini akan menjadi sangat sulit tapi. Kami akan mencoba membuat yang tidak mungkin menjadi mungkin," kata Wenger dikutip dari situs resmi UEFA usai laga.
Baca Juga:
Bayern dikenal sebagai tim yang sulit dijinakkan jika bermain di kandang sendiri. Terlebih Bayern kini sedang on-fire setelah menjadi pemuncak klasemen sementara Bundesliga. Selain faktor di atas hal lain yang mempersulit Arsenal adalah catatan pertemuan kedua kubu di Munchen.
LONDON - Harapan Arsenal untuk menyudahi puasa gelar selama tujuh tahun dengan menjuarai Liga Champions Eropa musim ini, sepertinya sangat sulit
BERITA TERKAIT
- Final Proliga 2025 di GOR Amongrogo Dipastikan tak Kalah dengan Indonesia Arena
- 16 Besar Taipei Open 2025: Ganda Campuran Konsisten, Indonesia Kirim 6 Wakil ke Top 8
- PBSI Ungkap Alasan Mempertahankan Chico Ketimbang Melakukan Degradasi
- Gamers Wajib Simak, Berbagi ID dan Password Punya Risiko Besar
- Respons Manajemen Persib Soal Perubahan Jadwal Melawan Persis
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera