12 Ribu Pasien Tewas dalam Sepekan, China Berjanji Tak Tutupi Data Covid-19

12 Ribu Pasien Tewas dalam Sepekan, China Berjanji Tak Tutupi Data Covid-19
Sejumlah petugas medis dikerahkan di kompleks permukiman di Distrik Chaoyang, Beijing, China, yang sedang di-lockdown, Senin (21/11/2022), untuk mengambil sampel tes PCR para penghuninya. Foto: ANTARA/M. Irfan Ilmie

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) memahami reaksi sejumlah negara tersebut dan mendesak China untuk bersikap transparan dalam menyajikan data perkembangan kasus COVID. (ant/dil/jpnn)

Sebelumnya, Komisi Kesehatan Nasional China (NHC) menghentikan publikasi data perkembangan COVID mulai 25 Desember 2022


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News