150 Talenta Aceh Ikuti Seleksi Timnas U-19
Selain itu, eks pelatih Persiraja ini menegaskan tidak ada satu pun pemain titipan dalam seleksi kemarin, meskipun ada beberapa pemain PPLP Aceh yang ikut serta dan berpeluang menjadi pemain timnas U-19.
"Kalau pemain PPLP Aceh memang mereka pemain yang sudah terseleksi di Aceh, tetapi pemain dari daerah juga ada yang muncul," sebut Akhyar.
Ia juga menyebutkan proses seleksi kemarin dapat secara langsung memantau talenta muda lokal dari seluruh Aceh untuk skuat Persiraja, jika nantinya ia dipercayakan lagi melatih tim berjuluk Laskar Rencong itu.
Seleksi hari kedua, akan digelar hari ini, Ahad (12/2). Dijadwalkan, seleksi hari kedua digelar pukul 07.30 WIB dan tim pelatih akan memutuskan 15 pemain yang akan dikirim ke PSSI pusat. (mag-69/rif)
Sebanyak 150 talenta muda Aceh mengikuti seleksi Tim Nasional (Timnas) U-19 di lapangan Sintetis, Kompleks Stadion Harapan Bangsa, Lhong Raya,
Redaktur & Reporter : Budi
- Ganda Campuran Masih Kurang Memuaskan, PBSI Coba Formula Rinov/Gloria Lawan Denmark
- Gasak India di Laga Kedua Sudirman Cup 2025, Indonesia Tembus Perempat Final
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara