2017, Semua PNS Dilarang Merokok
Minggu, 25 Desember 2016 – 01:03 WIB

Ilustrasi. Foto: Jawa Pos/JPNN
Dia menambahkan, Pontianak telah memiliki layanan kesehatan yang menyediakan konsultasi bagi warga yang ingin berhenti merokok.
Para perokok pun disarankannya untuk menggunakan fasilitas ini agar hidupnya menjadi sehat.
“Letaknya di Puskesmas Jalan Jenderal Urip. Dalam 2-3 kali konsultasi, diyakini kebiasaan merokok akan berhenti, asalkan memiliki niat kuat,” tegasnya. (fik)
Wali Kota Pontianak Sutarmidji menargetkan lingkungan pemerintahannya bebas rokok pada 2017 mendatang.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Pemkot Pekanbaru Terapkan Larangan Merokok di Lokasi-lokasi Ini
- Poin-poin Perubahan dalam Revisi UU ASN, Seluruh PNS & PPPK Wajib Tahu
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Ketahuilah, Ada Syarat Baru Perpanjangan Kontrak PPPK
- Kepala BKN: Terima Kasih PNS dan PPPK Nakes, Dishub, Lapas
- MenPAN-RB: PNS dan PPPK Bolos Kerja Hari Ini Siap-Siap Saja