3 Berita Artis Terheboh: Indra Bekti Digugat Cerai, El Rumi Buka Suara
Selasa, 28 Februari 2023 – 04:09 WIB

Indra Bekti dan Aldila Jelita. Foto: Instagram/dhila_bekti
2. Bagian Kepala Abby Choi Ditemukan
Melansir The Strait Times, bagian kepala Abby Choi ditemukan dalam salah satu panci besar berisi sup dan jaringan tubuh manusia.
Hingga kini, bagian tubuh mendiang model cantik yang belum ditemukan adalah kedua lengan dan torso.
Baca selengkapnya: Mengerikan! Bagian Kepala Abby Choi Ditemukan di Panci Sup
3. El Rumi Buka Suara soal Fuji
El Rumi pun tak mempermasalahkan perjodohan tersebut. Meski demikian, dia memastikan tidak dekat dengan Fuji.
"Sebelumnya, saya sudah pernah dijodohkan dengan pilot dan pedangdut," kata El Rumi, dikutip dari tayang Intens Investigasi.
Baca selengkapnya: Dijodohkan dengan Fuji, El Rumi Berkomentar Begini
Rangkuman 3 berita artis terheboh pagi ini, Indra Bekti digugat cerai, bagian kepala Abby Choi ditemukan, El Rumi buka suara soal dijodohkan dengan Fuji.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Lisa Sebut Revelino Dipenjara, Ivan Gunawan Girang
- 3 Berita Artis Terheboh: Fachri Albar Ternyata Sudah Bercerai, Ariel NOAH: Mohon Doanya
- 3 Berita Artis Terheboh: Jonathan Frizzy Terjerat Kasus Obat Keras, Ariel NOAH Berduka
- 3 Berita Artis Terheboh: Film Turang kembali Diputar, Artis JF Diperiksa
- 3 Berita Artis Terheboh: Suasana Haru di Pemakaman Bunda Iffet dan Ricky Siahaan
- 3 Berita Artis Terheboh: Peti Jenazah Ricky Siahaan Penuh Sticker, Alysa Deg-degan