3 Manfaat Teh Campur Serai dan Jeruk Nipis, Nomor 2 Bikin Anda Tak Percaya

3 Manfaat Teh Campur Serai dan Jeruk Nipis, Nomor 2 Bikin Anda Tak Percaya
Ilustrasi serai. Foto: Pixabay

Rebus sampai mendidih dan meresap (untuk 2 gelas teh).

2. Mengurangi Risiko Kanker

Kandungan citral yang ada dalam daun serai memiliki sifat antikanker.

Komponen lain di dalam serai bisa mengurangi risiko kanker bila dikonsumsi secara rutin.

Cara pengolahan: potong daun serai tipis-tipis dan taburkan pada makanan yang dikonsumsi setiap hari.

3. Atasi Depresi

Sifat antidepresan yang dimiliki oleh daun serai bisa menenangkan saraf dan otot sehingga pikiran lebih jernih juga tenang.

Tidak hanya stres, serai juga bisa mengatasi masalah susah tidur.

Ada beberapa manfaat rutin minum teh campur serai dan jeruk nipis seperti misalnya mengurangi risiko kanker.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News