3 Mobil Full Listrik yang Hadir di Indonesia
Kamis, 24 Desember 2020 – 17:15 WIB

Hyundai Ioniq. Foto: Hyundai
Di Indonesia, Hyundai Kona EV dipasarkan dengan harga Rp674,8 juta.
3. Lexus UX 300e
Lexus Indonesia menghadirkan mobil listrik bernnama UX 300e pada akhir November 2020 lalu.
Mengenai spesifikasi, Lexus UX 300e dibekali motor listrik berkapasitas 54,35 kWh.
Tenaga maksimumnya mencapai 201 hp dengan torsi 300 Nm, serta memiliki daya jelajah hingga 300 km dalam sekali pengisian daya listrik.
Di Indonesia, Lexus UX 300e dipasarkan dengan harga Rp1,245 miliar (OTR Jakarta). (ddy/jpnn)
Tiga mobil ramah lingkungan dengan sistem full electrik yang diluncurkan dan sudah dijual di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Kiat Merawat Baterai Mobil Listrik Agar Kondisinya Tidak Cepat Menurun
- Awal Mei 2025, Polytron Indonesia Akan Berekspansi ke Segmen Mobil Listrik
- Terra Charge Perluas Infrastruktur SPKLU di Neo Soho Mall Jakarta
- Huawei Meluncurkan Pengisian Daya EV Terbaru, Bisa Charger Truk Listrik
- Naik Apollo
- Mobil Listrik Aion UT Bakal Masuk ke Indonesia, BYD Dolphin Harus Siap-Siap