3 Purnawirawan Polri di Temanggung Dapat 6 Kambing
Jumat, 03 September 2021 – 08:28 WIB

Tiga anggota Polri yang memasuki purnatugas mendapat cenderamata masing-masing dua ekor kambing. Foto: ANTARA/HO - Humas Polres Temanggung
Burhanuddin menyampaikan agar para purnawirawan mampu mengelola waktu, tenaga, dan potensi yang dimiliki dengan tetap menjaga nama baik pribadi dan institusi Polri serta senantiasa menjadi teladan di tengah masyarakat. (antara/jpnn)
6 Ekor kambing tersebut diberikan kepada purnawirawan Polri atas nama Sutomo, Bambang Subiyono, dan Parlan.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Sahroni Puji Keberhasilan Gugus Tugas Ketahanan Pangan Polri Tingkatkan Hasil Panen Jagung
- Dedi Mulyadi Ungkap Kriteria Pelajar yang Dikirim ke Barak TNI
- PPATK Apresiasi Kinerja Pemerintah dan Polri dalam Penindakan Judi Online
- Keberadaan Kasat Reskrim Iptu Tomi yang Hilang saat Memburu KKB pada 2024 Masih Misteri
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH
- RKUHAP Tak Akan Menjadikan Kepolisian & Kejaksaan Tumpang Tindih Tangani Perkara