3.000 KK Terdampak Banjir Akibat Luapan Sungai Blega Bangkalan
Senin, 09 Januari 2023 – 07:20 WIB

Salah satu rumah warga terdampak banjir di Kecamatan Blega, Kabupaten Bangkalan, Madura, Jawa Timur, Ahad (8/1/2023). (FOTO ANTARA/HO-BPBD Bangkalan)
Sejumlah lembaga pendidikan juga tergenang, seperti SMP Negeri 1 Blega, MA Abrowiyah, SMP Al Hamidiyah, SMA Al Jadid, MI, ponpes, SD Negeri 1, 2, 3, 4, dan 6.
Pihaknya telah berkoordinasi dengan Dinas Sosial Pemkab Bangkalan untuk pendistribusian bantuan tanggap darurat bagi para korban banjir di Kecamatan Blega, Bangkalan.
"Bantuan yang telah kami distribusi berupa nasi bungkus dan hingga malam ini pendistribusian masih berlangsung," pungkas Geger Hery Susianto. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
3.000 KK terdampak banjir akibat luapan Sungai Blega, Bangkalan, Jawa Timur. Banjir kiriman kali ini lebih besar dari yang terjadi pada malam Tahun Baru.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Jatim Sediakan 40 Ribu Beasiswa untuk Berantas Putus Sekolah
- Banjir Rob Melanda Pluit Penjaringan, Sejumlah Wilayah Ini Tergenang Air
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan
- Sebut Banjir Kota Palu Gegara Tambang, ART Minta BPK Hitung Kerugian Kerusakan Lingkungan
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak