315 Kepala Daerah Terseret Korupsi

315 Kepala Daerah Terseret Korupsi
315 Kepala Daerah Terseret Korupsi

Faktanya, Ali menegaskan bahwa di sektor pertambangan batu bara, 62 persen dimiliki asing.

Eksploitator minyak 78 persen dikuasai asing. "CPO itu Indonesia nomor satu di dunia. Tapi kenyataannya 62 persen dikuasi asing," katanya.

Lantas, lanjut Ali, apaka sistem ekonomi Indonesia sudah sesuai UUD 45? "Kesimpulannya belum. Karena belum sesuai UUD 45, sehingga di Indonesia itu 65 juta penduduk masih miskin," paparnya.

Ali mengatakan, Indonesia  sejahtera kalau bisa menyiapkan sumber penerimaan negara untuk rakyat melalui APBN.

Dijelaskan Ali, pada 2013 APBN berjumlah Rp 1.700-an triliun. Pada 2014 naik menjadi sekitar Rp 1.820 triliun. "Namun, kenyataannya belum semua bisa dirasakan masyarakat," kata Ali.

Karenanya, Ali mengungkapkan bahwa BPK akan terus menyelamatkan keuangan negara. "Selama ada uang Rp 1 (digunakan) BPK hadir untuk menyelamatkan keuangan negara," ungkapnya. (boy/jpnn)


KARAWANG -- Anggota Badan Pemeriksa Keuangan Ali Masykur Musa menegaskan bahwa sampai saat ini tercatat 315 kepala daerah setingkat gubernur, bupati


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News