3.245 Mahasiswa Ikuti Kompetisi Ide Bisnis Pertamina Pertamuda
Rabu, 23 Oktober 2024 – 11:21 WIB

Ribuan mahasiswa dari berbagai daerah di Indonesia mendaftar sebagai peserta Kompetisi Ide Bisnis Pertamuda yang digelar PT Pertamina (Persero). Foto: Pertamina
Pada akhirnya, kompetisi ini akan menghasilkan tiga inovasi terbaik dari setiap kategori yang akan memperoleh dana pembinaan dengan total nilai lebih dari Rp 500 juta dan beasiswa mengikuti program business academy selama 6 bulan serta mendapatkan pendampingan mentor one on one selama 3 bulan.
“Momen Pertamuda ini menjadi sarana komunikasi antara Pertamina dengan kalangan akademis mahasiswa, serta mendorong inovasi di bidang energi yang berkelanjutan,” jelas Fadjar. (jpnn)
Ribuan mahasiswa dari berbagai daerah di Indonesia mendaftar sebagai peserta Kompetisi Ide Bisnis Pertamuda yang digelar PT Pertamina (Persero).
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
BERITA TERKAIT
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- 959 Unit Begawan Apartemen Milik PPRO Ludes Terjual
- PGN Mampu Jaga Kinerja Operasional dan Ketahanan Energi Nasional di Kuartal I 2025
- 5 Berita Terpopuler: Info Terbaru BKN soal Tes PPPK, Ada yang Mengundurkan Diri, Ribuan Orang Menolak
- Jelang Musim Haji 2025, Pertamina Siapkan Ketersediaan 95.700 Kiloliter Avtur
- PGE Raih Pendapatan USD 101,51 Juta di Kuartal I 2025, Dorong Ekosistem Energi Berkelanjutan